Talent Mapping; Kemuslimahan KAMMI Fasilitasi Perempuan Gali Potensi

- Penulis

Senin, 18 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tangkapan layar ejumlah anggota Satpol PP bereseragam lengkap deklarasi dukungan terhadap Cawapres no 2 Gibran Rakabuming Raka.

i

Tangkapan layar ejumlah anggota Satpol PP bereseragam lengkap deklarasi dukungan terhadap Cawapres no 2 Gibran Rakabuming Raka.

Gentrapriangan- Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia (KAMMI) Tasikmalaya gelar kegiatan Talent Mapping khusus untuk Perempuan.

Hadir pada kegiatan tersebut Ketua Kesbangpol bapak Ade Hendra, S.E.,M. M.,Ketua Komisi III DPRD Kota Tasikmalaya Enan Suherlan, A.Md. S. This., S. E., M. M., Ketua Yayasan Ibadurahman yang di wakilkan oleh Angga Yogaswara, LC., M. Pd. Selain itu hadir pula perwakilan Polsek Kawalu dan Kodim.

Kegiatan ini berlangsung di PPTQ Ibadurahman Kota Tasikmalaya, Minggu (17/12/23).

Ketua pelaksanaan Nur Endang Pitria P. I., S. Bns. memaparkan Tujuan kegiatan adalah untuk fokus pemberdayaan gerakan perempuan perempuan.

Baca Juga :  PSSI Segera Bentuk Tim Investigasi Tragedi Kanjuruhan

” Memfasilitasi perempuan di Tasikmalaya untuk menemukan potensinya. Juga memfasilitasi untuk mengetahui kontribusi terbaik di masyarakat sesuai potensinya. Memetakan potensi terbaik perempuan di Tasikmalaya melalui Talent Mapping” katanya

Sementara itu, Cica Nastika, S. Pd. selaku ketua Kemuslimahan KAMMI Tasikmalaya menyampaikan Bidang Kemuslimahan KAMMI selalu menempatkan isu-isu perempuan menjadi fokus.

” Menjadi fokus diskusi dan mengutamakan pembangunan sumber daya manusia khususnya perempuan” tuturnya

Baca Juga :  Tasikmalaya Butuh Skatepark

Ketua Kesbangpol bapak Ade Hendra, S.E.,M. M., mewakili PJ Walikota Tasikmalaya mengatakan kegiatan dengan memanfaatkan adik-adik santri watinya sudah tepat.

Ia menambahkan KAMMI sebagai organisasi yang peduli, akan pertumbuhan personal dan sosial anggotanya. memiliki tuntutan menjadi wadah yang memberikan ruang untuk mengeksplorasi potensi-potensi yang belum terungkap.

“Kita percaya bahwa setiap individu memiliki keunikan, kelebihan yang bisa menjadi kekuatan yang luar biasa jika di berikan kesempatanuntuk berkembang” ungkapnya.

Berita Terkait

Pelatihan Pembuatan Sabun Cuci Piring, Mahasiswa KKN Kelompok 28 Uninus
Akses Jalan Singaparna Menuju Cigalontang Putus Akibat Banjir
Citimall Garut Perkenalkan Tenant Nasional Baru, KKV Siap Manjakan Pengunjung
Siswi SMK Maarif NU Bandung Raih Juara 2 Deklamasi Puisi Bahasa Prancis
Diusung Santri dan Jaringan Masyarakat Sipil, Andi Ibnu Hadi Mantap Maju Pilwalkot Tasikmalaya
Terinspirasi Perjuangan Kartini, Tsoht Rilis Single Terbaru
Masa Akhir Tahapan Pemilu 2024, Panwascam Cibiuk Gelar Press Release Hasil Kerja Pengawasan
Cek Kelayakan Kendaraan Dilakukan Petugas Antisipasi Kecelakaan
Berita ini 75 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 27 Agustus 2024 - 21:18 WIB

Pelatihan Pembuatan Sabun Cuci Piring, Mahasiswa KKN Kelompok 28 Uninus

Kamis, 13 Juni 2024 - 01:42 WIB

Akses Jalan Singaparna Menuju Cigalontang Putus Akibat Banjir

Jumat, 7 Juni 2024 - 16:39 WIB

Citimall Garut Perkenalkan Tenant Nasional Baru, KKV Siap Manjakan Pengunjung

Jumat, 3 Mei 2024 - 18:21 WIB

Siswi SMK Maarif NU Bandung Raih Juara 2 Deklamasi Puisi Bahasa Prancis

Minggu, 21 April 2024 - 16:40 WIB

Terinspirasi Perjuangan Kartini, Tsoht Rilis Single Terbaru

Minggu, 31 Maret 2024 - 22:28 WIB

Masa Akhir Tahapan Pemilu 2024, Panwascam Cibiuk Gelar Press Release Hasil Kerja Pengawasan

Rabu, 20 Maret 2024 - 12:10 WIB

Cek Kelayakan Kendaraan Dilakukan Petugas Antisipasi Kecelakaan

Minggu, 10 Maret 2024 - 20:10 WIB

Awal Ramadan 1435 Jatuh Pada Hari Selasa 12 Maret 2024

Berita Terbaru

Tugu Tugu di Kota Tasikmalaya (Foto: Istimewa)

Cek Fakta

Menelusuri Jejak Sejarah Lewat Tugu Ikonik Tasikmalaya

Minggu, 7 Jul 2024 - 10:17 WIB