Resmi Dilantik, PD DMI Garut Siap Besinergi Dengan Semua Pihak

- Penulis

Kamis, 14 Oktober 2021 - 19:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pelantikan Pimpinan Daerah Dewan Masjid Indonesia (PD DMI) Kabupaten Garut (foto: GentraPriangan)

i

Pelantikan Pimpinan Daerah Dewan Masjid Indonesia (PD DMI) Kabupaten Garut (foto: GentraPriangan)

Garut – Pelantikan dan Pengukuhan Pimpinan Daerah Dewan Masjid Indonesia (DMI) Kabupaten Garut Masa Bakti 2021-2026 di gelar di Gedung Serbaguna Islamic Centre, Garut, Kamis (14/10/21).

Momen pelantikan PD DMI 2021-2026 Kab. Garut tersebut dihadiri oleh Bupati Garut, kepala kemenag Kab. Garut, Forkompimda, Ketua Baznas, MUI Kab. Garut, PCNU KAB. Garut, PD Muhammadiyah Kab. Garut, PD Persis Kab. Garut, Pengurus DMI Jawa Barat, Pengurus BKPRMI, pengurus DMI kabupaten Garut beserta tamu undangan lainnya.

Ust. Usep Dana, dalam sambutan pertamannya selaku ketua PD DMI Kab. Garut mengatakan siap sinergi dengan pemerintahan dan unsur lainnya terutama masalah penanganan radikalisme.

“Kami PD DMI Kab. Garut akan selalu bersinergi dengan pemerintahan setempat dan unsur lainnya dalam menjalankan program terutama dalam menangani radikalisme; diataranya fenomena Gerakan NII PD DMI akan melakukan konsolidasi masjid, berikut melakukan pembinaan terhadap pengurus-pengurus masjid supaya gerakan-gerakan radikalisme bisa dipersempit” Ucapnya.

Baca Juga :  Adian Napitupulu Tak Setuju Pakaian Bekas Import Dilarang Pemerintah

Penutup Usep Dana menegaskan kepada para pengurus untuk senantiasa bersungguh-sungguh dalam menjalankan amanatnya sebagai pengurus Daerah Dewan Kemakmuran Masjid (PD DMI) Kab. Garut.

“Untuk itu kepada semua pengurus yang baru saja dilantik, untuk selalu menanamkan rasa yakin, sabar dalam menjalankan setiap program-program DMI Kab. Garut, karena kita yakin akan salah satu hadist, siapa saja yang mengrurus/membantu rumah Allah, maka Allah juga akan membantu kita juga, oleh karena itu, pasca dilantik kita jaga sinergi antar pengurus, konsisnten, dan tetap optimis”. Pungkasnya.

Sementara itu, dilokasi yang sama mewakili kepala Kemenag, Aceng Anwar, S.Pd.I selaku Kasi Bimas Kemenag Garut menyampaikan pada sambutannya menyampaikan masjid menjadi salah satu katalisator, dan jadi inkubator bagi pengembangan segala aspek terutama dari masyarakat masjid sekitar

Baca Juga :  Listrik 450 VA Sah Dihapus Pemerintah Dinaikan Jadi 900 VA

“Kemenag adalah corong bagi masjid-masjid Kab. Garut, maka dari itu kemenag akan mendukung terhadap program-program DMI masa bakti 2021-2026. Dan jangan lupa untuk memlihara program yang baik yang sudah di jalankan di kepengurusan kemarin, dan mencari inovasi program baru yang lebih baik, mudah-mudahan DMI bisa memaksimalkan program-program pemberdayaan disekitar masjid, tentu saja DMI harus menjangkau masjid itu sendiri”. paparnya,

lalu Aceng Anwar juga menjelaskan masjid sebagai institusi spritritual, juga sebagai wadah pemberdayaan.

“masjid adalah sarana perjuangan, wadah persatuan, ruang suci, maka DMI harus senantiasa membudayakan itu semua, jangan sampai masjid terkena oleh gagasan-gagasan radikalisme, fanatisme sekterian yang bisa mencederai nilai-nilai masjid sebagai tempat suci penuh toleransi”. Tutup Aceng Anwar.

Pewarta : M. Yasir Alawiy
Editor : Muhamad Dadan N

Berita Terkait

Panwascam Banyuresmi Gelar Rakor Pengawasan Kampanye, Sinergitas Jadi Kunci Sukses
Longsor Terjadi di Jalan Banjarwangi Garut Selatan
Pemdes Sukahurip Dorong Peningkatan Indeks Desa Membangun Melalui Pelatihan Budidaya Jamur Tiram
Generasi Muda Tunjukkan Keberagaman Inklusif Lewat Film Dokumenter
Belum 24 Jam Baliho Ganjar-Mahfud Dirusak di Garut
Sajajar Perkuat Toleransi Lewat Pameran Foto dan Nobar Film Dokumenter
Selain Imbau Peserta Pemilu Taati Aturan Masa Kampanye, Panwas Cibiuk Perkuat Sinergitas Antar Lembaga
Rumah Makan Pejuang Program Inisiatif Bantu Sesama
Berita ini 30 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 4 Desember 2023 - 21:33 WIB

Panwascam Banyuresmi Gelar Rakor Pengawasan Kampanye, Sinergitas Jadi Kunci Sukses

Sabtu, 2 Desember 2023 - 21:22 WIB

Longsor Terjadi di Jalan Banjarwangi Garut Selatan

Kamis, 30 November 2023 - 20:18 WIB

Belum 24 Jam Baliho Ganjar-Mahfud Dirusak di Garut

Rabu, 29 November 2023 - 15:25 WIB

Sajajar Perkuat Toleransi Lewat Pameran Foto dan Nobar Film Dokumenter

Rabu, 29 November 2023 - 14:40 WIB

Selain Imbau Peserta Pemilu Taati Aturan Masa Kampanye, Panwas Cibiuk Perkuat Sinergitas Antar Lembaga

Sabtu, 25 November 2023 - 15:23 WIB

Rumah Makan Pejuang Program Inisiatif Bantu Sesama

Senin, 13 November 2023 - 21:48 WIB

Bantuan El Nino, Pemerintah Pusat Alokasikan Bantuan Beras

Senin, 13 November 2023 - 21:37 WIB

Ketahanan Pangan; 200 Ton Beras Tersedia untuk Masyarakat

Berita Terbaru

Harun Pria (kanan), Warmini (kiri) Pasangan lansia penjual kandang ayam asal kampung Cimaung Kidul, Kecamatan Cilawu, Kabupaten Garut.

Sosial

Pilu Pasangan Lansia Penjual Kandang Ayam

Senin, 4 Des 2023 - 17:01 WIB

Kondisi jalan yang terdampak longsor di kawasan Lawang Angin, Desa Tanjungjaya, Kecamatan Banjarwangi, Kabupaten Garut

Berita

Longsor Terjadi di Jalan Banjarwangi Garut Selatan

Sabtu, 2 Des 2023 - 21:22 WIB