Resep Sambal Ijo Untuk Menambah Kenikmatan Saat Makan

- Redaksi

Selasa, 10 Januari 2023 - 15:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Resep Sambel Ijo. Foto: Dian/Gentra Priangan.

i

Resep Sambel Ijo. Foto: Dian/Gentra Priangan.

Gentra Priangan – Sambal merupakan olahan makanan yang berbahan dasar dari cabai yang menghasilkan sensasi pedas pada mulut. Bagi sebagian orang sambal tersebut dapat menambah kenikmatan pada saat makan.

Salah satu sambal yang banyak digemari orang adalah sambal cabe ijo, sambal ini unik karena tampilan warnanya yang cenderung berwarna hijau serta rasanya yang tidak terlalu pedas.

Sambal ini juga sangat cocok untuk menambah nafsu makan, tak heran ketika makan dengan sambal ijo ini banyak orang yang terus makan bertambah dengan ditemani lauk pauk seperti goreng ayan, ikan, ataupun telur

Buat kalian yang mungkin kurang suka sambal yang tidak terlalu pedas bisa coba resep ini karena sangat enak dinikmati apalagi dengan nasi yang masih hangat.

Bahan bahan
– 200 gr cabe keriting hijau
– 40 gr cabai rawit hijau atau sesuai selera
– 2 buah tomat ukuran sedang
– 4 siung bawang merah
– 2 siung bawang putih
– minyak secukupnya (untuk menggoreng)
– garam dan penyedap rasa secukupnya
– gula pasir secukupnya

Baca Juga :  Siap-Siap! Pemkab Garut Akan Gelar Test Narkoba Mendadak Untuk Siswa SMA

Cara membuat sambel cabe ijo simple
1. Tumis cabai keriting hingga matang lalu sisihkan
2. Tumis cabai rawit, tomat, bawang bawangan hingga matang lalu sisihkan
3. Ulek semua bahan yang tadi sudah ditumis, usahakan agar tidak terlalu halus supaya masih bertekstur
4. Siapkan wajan untuk menumis, lalu masukan semua bahan yang sudah di ulek dan tumis sampai kecium harum usahakan menggunakan api kecil supaya tidak gosong
5. Langkah terakhir masukan garam, penyedap rasa dan gula pasir secukupnya aduk hingga benar benar merata. Kemudian tumis hingga benar benar matang lalu test rasa.
6. Angkat sambal dan sajikan dengan lauk kesukaan anda

Baca Juga :  Kemenkes Apresiasi Komitmen Jabar Percepat Vaksinasi COVID-19

Demikian cara membuat sambal cabe ijo yang simple semoga bermanfaat.

Berita Terkait

Ganjar Pranowo: Manfaatkan Teknologi untuk Mendekati Kaum Milenial
Gudang Terbakar di Desa Wanasari Wanaraja
PBNU dan PP Muhammadiyah Sepakat, Politik Identitas dapat Memecah Belah Masyarakat
I Made Wirawan Jabat Asisten Pelatih Kiper
Raju, Fokus pada Misi Pendidikan.
Tersangka Kasus Perdagangan Orang Resmi Ditahan
Beckham: Mendali Emas SEA Games Awal dari Tantangan Baru
Ketum PSSI Erick Thohir: Emas SEA Games Bukti Indonesia Bangsa yang Tangguh dan Mampu Bekerjasama
Berita ini 29 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 26 Mei 2023 - 14:29 WIB

Pengawasan Pemilu oleh Perempuan

Kamis, 25 Mei 2023 - 12:45 WIB

Politisasi Ayat Agama dan Penyebabnya

Selasa, 23 Mei 2023 - 14:16 WIB

Lakpesdam PC NU Garut: Politisasi Agama Sebagai Alat Politik

Jumat, 5 Mei 2023 - 16:35 WIB

Makna Awalan Ci Pada Tempat di Jawa Barat

Jumat, 5 Mei 2023 - 10:49 WIB

Aktivis Pemudi Persis Garut: Mungkin Pernikahan Dini Lebih Banyak Lagi

Kamis, 4 Mei 2023 - 20:31 WIB

Kemuslimahan KAMMI Tasik Prihatin Angka Pernikahan Dini Tinggi

Rabu, 3 Mei 2023 - 11:34 WIB

Duta Pendidikan Jabar : Pendidikan Jembatan Kunci Kesuksesan Bangsa dan Negara

Selasa, 2 Mei 2023 - 15:52 WIB

Pesantren Sebagai Institusi Pendidikan Sebelum Lahirnya Konsep Sekolah

Berita Terbaru

Gaya Hidup

Sering Cemas dan  Panik?, Coba Lakukan Teknik Grounding

Selasa, 30 Mei 2023 - 12:14 WIB

Berita

Gudang Terbakar di Desa Wanasari Wanaraja

Jumat, 26 Mei 2023 - 17:06 WIB