Penggiat Instagram di Garut Adakan Silat Lidah Camp, Catat Tanggalnya!

- Penulis

Kamis, 13 Februari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Garut – Para Penggiat media sosial instagram di Garut akan mengadakan fun camp bersama, untuk bersilaturahmi dengan sesama pengguna instagram dengan bertajuk ‘Silat Lidah Camp’ ( Silaturahmi Lewat Darat ahh ), bertempat di Karacak Valley, Garut, Sabtu, (22/2/2020).

Koordinator Silat lidah Camp, Sahrul Imam, berharap acara ini menjadi momen silaturahmi bagi para pengguna instagram dan para penggiat wisata yang ada di Garut untuk bisa bersilaturahmi dan berkolaborasi kedepannya.

“Kegiatan silat lidah camp ini bertujuan untuk bersilaturahmi dengan sesama penggiat media sosial instagram agar dapat bersama sama berkolaborasi serta mengambil peran untuk mempromosikan potensi wisata yang ada di Garut,” kata sahrul saat di temui di salah satu kedai di Jln Ciledug, Rabu (12/2/2020 )

“Saya menginginkan warga garut itu sadar akan potensi wisata di daerahnya, dan saya juga mengajak kepada anak muda serta pengguna instagram untuk berperan aktif membantu mempromosikan wisata yang ada di garut melalui instagram,” ujarnya.

Baca Juga :  Belum Tau Ya! Ini 5 Selebgram Asal Tasikmalaya

Sahrul, menambahkan, kegiatan ini akan diikuti oleh ratusan pegiatan Instagram.

“Bahwa Silat lidah camp ini akan mengajak para penggiat media sosial instagram yang ada di Garut untuk berpartisipasi dan mau di ajak berkolaborasi,” pungkasnya.

Menurut penggiat media sosial instagram @ieugarut, Yunus mengatakan, kegiatan ini juga sangat bagud untuk memajukan wisata yang ada di Garut.

“Bahwa kegiatan ini sangat bagus untuk kemajuan wisata di garut, karena nantinya para pengguna instagram bisa bersilaturahmi dan berkolaborasi untuk sama sama mempromosikan wisata di daerah Garut yang di harapkan menjadi sebuah wadah anak muda di Garut itu menjadi lebih kreatif lagi,” ungkapnya.

Berita Terkait

Terinspirasi Perjuangan Kartini, Tsoht Rilis Single Terbaru
Masa Akhir Tahapan Pemilu 2024, Panwascam Cibiuk Gelar Press Release Hasil Kerja Pengawasan
Cek Kelayakan Kendaraan Dilakukan Petugas Antisipasi Kecelakaan
Asesmen Wilayah Terdampak Bencana Alam di Kabupaten Garut
Beras Lokal Garut Meroket Jelang Ramadan
Warga Tertimpa Pohon Tumbang Dievakuasi Polisi
DMI Kecamatan se-Kab Garut Dapat Bantuan Alat Kebersihan
Partisipasi Pemilu Masyarakat Garut Melebihi Target
Berita ini 29 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 21 April 2024 - 16:40 WIB

Terinspirasi Perjuangan Kartini, Tsoht Rilis Single Terbaru

Minggu, 31 Maret 2024 - 22:28 WIB

Masa Akhir Tahapan Pemilu 2024, Panwascam Cibiuk Gelar Press Release Hasil Kerja Pengawasan

Rabu, 20 Maret 2024 - 12:10 WIB

Cek Kelayakan Kendaraan Dilakukan Petugas Antisipasi Kecelakaan

Minggu, 10 Maret 2024 - 15:42 WIB

Asesmen Wilayah Terdampak Bencana Alam di Kabupaten Garut

Minggu, 10 Maret 2024 - 13:51 WIB

Beras Lokal Garut Meroket Jelang Ramadan

Minggu, 10 Maret 2024 - 12:31 WIB

Warga Tertimpa Pohon Tumbang Dievakuasi Polisi

Jumat, 8 Maret 2024 - 21:52 WIB

DMI Kecamatan se-Kab Garut Dapat Bantuan Alat Kebersihan

Jumat, 8 Maret 2024 - 21:28 WIB

Partisipasi Pemilu Masyarakat Garut Melebihi Target

Berita Terbaru

Tugu Tugu di Kota Tasikmalaya (Foto: Istimewa)

Cek Fakta

Menelusuri Jejak Sejarah Lewat Tugu Ikonik Tasikmalaya

Minggu, 7 Jul 2024 - 10:17 WIB