Pasar Minggu Kerkof, Cara Anak Muda Beli Barang Murah Dengan Kualitas Mewah

- Penulis

Minggu, 4 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pasar Minggu Kerkof. Foto: Bagja Suprianto/Gentra Priangan.

i

Pasar Minggu Kerkof. Foto: Bagja Suprianto/Gentra Priangan.

Garut -Setiap Minggu pagi banyak masyarakat Kabupaten Garut mendatangi kawasan Kerkof untuk berolahraga atau menjadikanya itu hanya modus dan ujungnya memilih berbelanja.

Tak hanya emak – emak saja, Pasar Minggu yang terletak di Jalan Merdeka, Kecamatan Tarogong Kidul, Kabupaten Garut kian ramai dikunjungi bahkan bisa disebut tempat favorit untuk berbelanja termasuk bagi kalangan anak muda terutama kaum hawa.

Dari mulai peralatan rumah tangga, alat perkakas, bumbu dapur hingga pakaian pun banyak di jual setiap Minggu pagi pengunjung di kawasan olahraga kerkof adalah mayoritas pembelinya.

Baca Juga :  Tol Bandung-Cilacap, Kabupaten Garut Dapat 2 Pintu Tol, Di sini lokasinya

Salah satu  Pengunjung pasar minggu kerkof. Elsa Hildiani mengatakan, di pasar itu banyak yang menjual barang – barang murah tetapi kualitas terasa seperti pakaian elit.

“Aku suka belanja di sini tuh karena komplit, banyak pilihan dan murah banget, terus barang – barangnya juga berkualitas, brandid, jadi kalau belanja disini, uang irit pakaian elit.” ujarnya

Baca Juga :  Goa Safarwadi Wisata Religi Penuh Misteri di Pamijahan Tasikmalaya

Selain bisa menghabiskan akhir pekan dengan berolahraga bersama pasangan bagi kaum muda, pengunjung yang datang kawasan kerkof bisa sekaligus berbelanja kebutuhan rumah tangga bersama keluarga tercinta.

Kawan lapangan kerkof ini memiliki lapangan sepak bola, joging trek serta tempat parkirnya yang luas, terdapat pasar minggu dan pepohonan di sekitar lapangan yang rimbun menjadi tempat berteduh para pengunjung dari  panas akan teriknya matahari.

Berita Terkait

Pelatihan Pembuatan Sabun Cuci Piring, Mahasiswa KKN Kelompok 28 Uninus
Akses Jalan Singaparna Menuju Cigalontang Putus Akibat Banjir
Citimall Garut Perkenalkan Tenant Nasional Baru, KKV Siap Manjakan Pengunjung
Siswi SMK Maarif NU Bandung Raih Juara 2 Deklamasi Puisi Bahasa Prancis
Diusung Santri dan Jaringan Masyarakat Sipil, Andi Ibnu Hadi Mantap Maju Pilwalkot Tasikmalaya
Terinspirasi Perjuangan Kartini, Tsoht Rilis Single Terbaru
Masa Akhir Tahapan Pemilu 2024, Panwascam Cibiuk Gelar Press Release Hasil Kerja Pengawasan
Cek Kelayakan Kendaraan Dilakukan Petugas Antisipasi Kecelakaan
Berita ini 224 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 27 Agustus 2024 - 21:18 WIB

Pelatihan Pembuatan Sabun Cuci Piring, Mahasiswa KKN Kelompok 28 Uninus

Kamis, 13 Juni 2024 - 01:42 WIB

Akses Jalan Singaparna Menuju Cigalontang Putus Akibat Banjir

Jumat, 7 Juni 2024 - 16:39 WIB

Citimall Garut Perkenalkan Tenant Nasional Baru, KKV Siap Manjakan Pengunjung

Jumat, 3 Mei 2024 - 18:21 WIB

Siswi SMK Maarif NU Bandung Raih Juara 2 Deklamasi Puisi Bahasa Prancis

Minggu, 21 April 2024 - 16:40 WIB

Terinspirasi Perjuangan Kartini, Tsoht Rilis Single Terbaru

Berita Terbaru

Tugu Tugu di Kota Tasikmalaya (Foto: Istimewa)

Cek Fakta

Menelusuri Jejak Sejarah Lewat Tugu Ikonik Tasikmalaya

Minggu, 7 Jul 2024 - 10:17 WIB