BEM IPI Soroti Pendidikan Garut di Tengah Pencalonan Kepala Dinas

- Penulis

Sabtu, 25 Desember 2021 - 19:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua BEM IPI Firman Yusuf

i

Ketua BEM IPI Firman Yusuf

Garut – Di tengah tahap pencalonan calon Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Garut, Badan Eksekutif Mahasiswa Institut Pendidikan Indonesia (BEM IPI) soroti kondisi pendidikan di Kabupaten Garut yang carut marut dan memperihatinkan hal tersebut disampaikan menteri kajian isu strategis dan propaganda BEM KBM IPI Agung Gumilar.

Agung menyampaikan, ada lima hal yang mencerminkan pendidikan Garut memprihatinkan yaitu

Pertama, Kondisi saat ini dari tahun 2014 IPM Garut peringkat ke 25 dari 27 Kota/Kabupaten se-Jawa Barat (salah satu indikatornya dari pendidikan).

Kedua, masih ada fasilitas sekolah yang belum memadadai di swasta maupun negeri,

Ketiga, banyaknya dugaan siswa fiktif demi besarnya anggaran BOS.

Baca Juga :  Pemimpin Ideal Menurut Masyarakat Adat di Garut

Keempat, banyaknya kekosongan kepala sekolah.

Kelima, carut marutnya guru honorer.

Keenam, banyak mafia pendidikan, contohnya ketika izin operasional sekolah.

“Selaku mahasiswa Institut Pendidikan Indonesia yang sudah jelah notabenenya pendidikan tentunya sangat prihatin dengan kondisi Pendidikan Garut yang selalu berada di angka terendah. Maka dari itu, kami menuntut bupati Garut untuk lebih memperhatikan Pendidikan Garut saat ini dan kami berharap Kadisdik yang baru nanti sudah siap menggebrak pendidikan garut menjadi lebih baik,” kata Agung saat kepada gentrapriangan.com Sabtu, (25/12/2021).

Sementara itu, Ketua BEM IPI Firman Yusuf menambahkan penetapan Kepala Dinas Pendidikan nantinya harus betul-betul orang yang dapat menjalan amanat Perbup nomor 48 tahun 2016 tentang tugas, fungsi dan tata kerja dinas pendidikan kabupaten Garut.

Baca Juga :  Tok! MK Tolak Gugatan Sengketa Pilkada Tasikmalaya

Dimana Kepala Dinas Pendidikan mempunyai wewenang untuk memimpin, merumuskan kebijakan,mengkoordinasikan, melaksanakan kerja sama dan mengendalikan pelaksanaan urusan pemerintahan bidang pendidikan di Kabupaten Garut tentunya memperbaiki kecacatan pendidikan di Kabupaten Garut.

“Kami juga menuntut Bapak Bupati Garut yang terhormat, supaya bisa lebih memperhatikan dan mengawasi pengembangan pendidikan di Kabupaten Garut karena ini bisa jadi salah satu faktor penghambat IPM. Apalagi IPM Kabupaten Garut tetap istiqomah sejak tahun 2014 masih di nomor dua tapi dari akhir Se-Jawa Barat,” pungkas Firman

Berita Terkait

Longsor Terjadi di Jalan Banjarwangi Garut Selatan
Generasi Muda Tunjukkan Keberagaman Inklusif Lewat Film Dokumenter
Belum 24 Jam Baliho Ganjar-Mahfud Dirusak di Garut
Sajajar Perkuat Toleransi Lewat Pameran Foto dan Nobar Film Dokumenter
Selain Imbau Peserta Pemilu Taati Aturan Masa Kampanye, Panwas Cibiuk Perkuat Sinergitas Antar Lembaga
Rumah Makan Pejuang Program Inisiatif Bantu Sesama
Bantuan El Nino, Pemerintah Pusat Alokasikan Bantuan Beras
Ketahanan Pangan; 200 Ton Beras Tersedia untuk Masyarakat
Berita ini 32 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 2 Desember 2023 - 21:22 WIB

Longsor Terjadi di Jalan Banjarwangi Garut Selatan

Jumat, 1 Desember 2023 - 10:37 WIB

Generasi Muda Tunjukkan Keberagaman Inklusif Lewat Film Dokumenter

Kamis, 30 November 2023 - 20:18 WIB

Belum 24 Jam Baliho Ganjar-Mahfud Dirusak di Garut

Rabu, 29 November 2023 - 14:40 WIB

Selain Imbau Peserta Pemilu Taati Aturan Masa Kampanye, Panwas Cibiuk Perkuat Sinergitas Antar Lembaga

Sabtu, 25 November 2023 - 15:23 WIB

Rumah Makan Pejuang Program Inisiatif Bantu Sesama

Minggu, 19 November 2023 - 05:20 WIB

IPNU Jabar Siap Awasi Pemilu 2024

Senin, 13 November 2023 - 21:48 WIB

Bantuan El Nino, Pemerintah Pusat Alokasikan Bantuan Beras

Senin, 13 November 2023 - 21:37 WIB

Ketahanan Pangan; 200 Ton Beras Tersedia untuk Masyarakat

Berita Terbaru

Kondisi jalan yang terdampak longsor di kawasan Lawang Angin, Desa Tanjungjaya, Kecamatan Banjarwangi, Kabupaten Garut

Berita

Longsor Terjadi di Jalan Banjarwangi Garut Selatan

Sabtu, 2 Des 2023 - 21:22 WIB

Baliho Ganjar-Mahfud di Garut diduga dirusak (Foto: GentraPriangan)

Berita

Belum 24 Jam Baliho Ganjar-Mahfud Dirusak di Garut

Kamis, 30 Nov 2023 - 20:18 WIB