BEM IPI Gelar Kompetisi Makeup Guna Kembangkan Keahlian Perempuan

- Penulis

Sabtu, 11 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Garut – Menteri Pemberdayaan Perempuan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Instititut Pendidikan Indonesia (IPI) Garut menyelenggarakan kompetisi makeup dan beauty class, Sabtu (11/03/2023).

Acara tersebut diperuntukkan kepada kaum milenial perempuan yang sama – sama ingin mahir dalam mempercantik diri.

Ketua penyelenggara Denisa Rahmawati mengatakan acara tersebut bertujuan untuk menonjolkan keahlian perempuan di masa sekarang.

Selain itu, perempuan harus bisa menempatkan posisinya di berbagai situasi.

“Acara ini tuh bertujuan agar perempuan di masa kini bisa multitasking, segala pekerjaan bisa diselesaikan dengan efektif, Jadi ini tuh acara beautyclass & Makeup competition. Diperuntukkan perempuan yang memiliki skill dalam ber make up,” ujar Denisa kepada gentrapriangan.com

Selain itu, denisa mengaku bahwa acara itu bertujuan sebagai wadah bagi para perempuan untuk lebih mengasah skill mereka, Baik itu dalam segi ber make up maupun dalam berpenampilan.

Baca Juga :  Pemilik Lupa Matikan Tungku, Rumah di Tenjowaringin Hangus Terbakar

“Acara ini juga bertujuan untuk memberikan peluang dan fasilitas untuk mereka berkarya dan mengembangkan skill yang mereka miliki,” pungkasnya.

Kegiatan tersebut terbuka untuk umum, termasuk seluruh mahasiswa di Universitas yang ada di Kabupaten Garut.

Baca Juga :  PD Aisyiyah Garut Gelar Koordinasi Multipihak Desa di Daerah Program Inklusi, ini 6 Desa yang Jadi Sasarannya

“Jadi acaranya dibuka untuk umum, ada yang dari STIE, Stikes dan lainnya,” kata Denisa

Ia berharap dengan adanya acara tersebut, perempuan harus mengiblat kepada landasan kata “perempuan” itu sendiri, yakni Kata “empu” yang merupakan bahasa Jawa mempunyai arti mampu.

Dapat disimpulkan bahwa perempuan harus mampu dalam segala bidang. Baik primer maupun sekunder.

“Saya harap perempuan sekarang harus bisa mengiblat kepada kata perempuan, yakni kata “empu” yang berasal dari bahasa Jawa yang artinya mampu,” pungkasnya.

Berita Terkait

Pelatihan Pembuatan Sabun Cuci Piring, Mahasiswa KKN Kelompok 28 Uninus
Akses Jalan Singaparna Menuju Cigalontang Putus Akibat Banjir
Citimall Garut Perkenalkan Tenant Nasional Baru, KKV Siap Manjakan Pengunjung
Siswi SMK Maarif NU Bandung Raih Juara 2 Deklamasi Puisi Bahasa Prancis
Diusung Santri dan Jaringan Masyarakat Sipil, Andi Ibnu Hadi Mantap Maju Pilwalkot Tasikmalaya
Terinspirasi Perjuangan Kartini, Tsoht Rilis Single Terbaru
Masa Akhir Tahapan Pemilu 2024, Panwascam Cibiuk Gelar Press Release Hasil Kerja Pengawasan
Cek Kelayakan Kendaraan Dilakukan Petugas Antisipasi Kecelakaan
Berita ini 19 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 27 Agustus 2024 - 21:18 WIB

Pelatihan Pembuatan Sabun Cuci Piring, Mahasiswa KKN Kelompok 28 Uninus

Kamis, 13 Juni 2024 - 01:42 WIB

Akses Jalan Singaparna Menuju Cigalontang Putus Akibat Banjir

Jumat, 7 Juni 2024 - 16:39 WIB

Citimall Garut Perkenalkan Tenant Nasional Baru, KKV Siap Manjakan Pengunjung

Jumat, 3 Mei 2024 - 18:21 WIB

Siswi SMK Maarif NU Bandung Raih Juara 2 Deklamasi Puisi Bahasa Prancis

Minggu, 21 April 2024 - 16:40 WIB

Terinspirasi Perjuangan Kartini, Tsoht Rilis Single Terbaru

Minggu, 31 Maret 2024 - 22:28 WIB

Masa Akhir Tahapan Pemilu 2024, Panwascam Cibiuk Gelar Press Release Hasil Kerja Pengawasan

Rabu, 20 Maret 2024 - 12:10 WIB

Cek Kelayakan Kendaraan Dilakukan Petugas Antisipasi Kecelakaan

Minggu, 10 Maret 2024 - 20:10 WIB

Awal Ramadan 1435 Jatuh Pada Hari Selasa 12 Maret 2024

Berita Terbaru

Tugu Tugu di Kota Tasikmalaya (Foto: Istimewa)

Cek Fakta

Menelusuri Jejak Sejarah Lewat Tugu Ikonik Tasikmalaya

Minggu, 7 Jul 2024 - 10:17 WIB